Penyebab Rusaknya Dunia Dan Ilmu Agama

1 menit baca
Penyebab Rusaknya Dunia Dan Ilmu Agama
Penyebab Rusaknya Dunia Dan Ilmu Agama

Ibnu al-Wazir rahimahullah menyatakan,

وأكثرُ الناس لا يَصبِرُ عن الخَوض فِيمَا لا يعنيه ، ولا يتكلَّمُ بتحقيق ما يخوضُ فِيه ، وهذا هو الذي أَفسَدَ الدِّينَ والدنيا

“Kebanyakan manusia tiada mampu bersabar untuk (tidak) tenggelam dalam pembicaraan yang tidak bermanfaat.
Tidak pula berbicara tentang upaya realisasi apa yang mereka tenggelam dalam perbincangan itu.
Inilah yang perkara yang dapat merusak agama dan dunia.”

[Al-Awashim wa Al-Qawashim 7/5]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’di rahimahullah berkata, “ويل أي وعيد وبال و شدة العذاب لكل همزة لمزة، أي الذي...
  • Imam Adz Dzahabi rahimahullah mengatakan, “Dan diwajibkan atas wanita untuk selalu (menjaga) sifat malu kepada suaminya, menundukkan pandangannya di...
  • Dalam menjalankan tugas menyampaikan dakwah Islam, banyak metode yang digunakan oleh para da’i. Salah satu perdebatan yang muncul adalah...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan, “أما أهلُ السّنّةوالحديث فما يُعلم أحدٌ من علمائهم ولا صالح عامتهم رجع قطُّ...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, “فالشفاعة للكفار بالنجاة من النار والاستغفار لهم مع موتهم على الكفر لا تنفعهم...
  • Mufadhdal bin Muhalhal rahimahulloh mengatakan, Kalau seandainya ada ahli bid’ah yang duduk bersamamu dan menyampaikan bid’ah kepadamu, maka engkau...

Kirim Pertanyaan