Rendahnya Dunia Disisi Allah ﷻ

1 menit baca
Rendahnya Dunia Disisi Allah ﷻ
Rendahnya Dunia Disisi Allah ﷻ

 

Abu ad-Darda’ radhiyallahu’anhu menyatakan,

“من هَوان الدنيا على الله، أنّه لا يُعصى إلا فيها، و لا يُنال ما عنده إلا بِتركها.”

“Diantara bukti rendahnya dunia di sisi Allah Ta’ala adalah bahwa tidaklah Allah dimaksiati kecuali di dunia dan tidaklah apa yang ada disisi Allah akan diraih melainkan dengan meninggalkan dunia.”

[Bahjatul Majalis 1/234]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Allah Azza wa Jalla berfirman: وَنَبۡلُوكُم بِٱلشَّرِّ وَٱلۡخَیۡرِ فِتۡنَةࣰۖ وَإِلَیۡنَا تُرۡجَعُونَ [الأنبياء ٣٥] ‘Dan kami menguji kalian dengan kebaikan...
  • Abdullah bin Abbas radhiyallaahu’anhuma menjelaskan, “إن أحدهم يشرك حتى يشرك بكلبه : يقول “لولا الكلب لسُرقنا الليلة.” “Sungguh salah...
  • Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah, الدُّعاء للشَّخص مِن أدلِّ الدَّلائل على محبَّته ؛ لأنَّه لا يدعو إلَّا لمَن...
  • Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu’anhu bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ مِنْ ورائِكُم زمانُ صبرٍ لِلْمُتَمَسِّكِ فيه...
  • Umar bin al-Khattab radhiyallahu ‘anhu menyatakan, إني أكره الرجل أراه يمشي سبهللا “Sungguh aku tidak suka seseorang yang aku...
  • Al-Hasan al-Bashri rahimahullah menyatakan, “يا معشر المسلمين، الخشب تَحِنُّ إلى رسول الله ﷺ شوقًا إليه، أفليس الرجال الذين يرجون...

Kirim Pertanyaan