Tidak Ada Gunanya Menyebarkan Keburukan Penguasa

1 menit baca
Tidak Ada Gunanya Menyebarkan Keburukan Penguasa
Tidak Ada Gunanya Menyebarkan Keburukan Penguasa

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan,

نشر مساوئ ولاة الأمور أمام الناس لا يُستفاد منه؛ بل لا يزيد الأمر إلا شدة؛ فتحمل صدور الناس البغضاء والكراهية لولاة الأمور، وإذا كره الناس ولاة الأمور وأبغضوهم تمردوا عليهم

“Menyebarkan keburukan-keburukan penguasa di hadapan manusia tidak ada gunanya. Bahkan akan memperburuk kondisi dan suasana. Perbuatan itu membuat dada-dada manusia menyimpan permusuhan dan kebencian terhadap penguasa. Sehingga apabila orang-orang telah membenci penguasa, mereka pun akan menentang penguasa.”

[Syarah Riyadhis Shalihin 1/697]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Al Allamah Syaikh Rabi’ Al Madkhali hafidzahullah (semoga Allah subhana wa ta’ala menjaganya) berkata : Hak kedua orang tua...
  • KEDZALIMAN BERSUMBER DARI PENYAKIT KALBU Berkata Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah : Semua kedzaliman merupakan buah dari berbagai penyakit...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, إذا جاء الإنسان والإمام في التشهد الأخير يوم الجمعة؛ فقد فاتته الجمعة،...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, لا تكره شيئًا اختاره الله قد يختار الله شيئًا فيه مصلحة عظيمة...
  • Dari Abu Barzah al-Aslami radhiyallahu’anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, لا تزولُ قدَما عبدٍ يومَ القيامةِ حتَّى يسألَ عن عمرِهِ فيما أفناهُ ،...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, “العشر الأواخر تبتدىء من غروب الشمس يوم عشرين.” “Sepuluh malam yang terakhir...

Kirim Pertanyaan