DARAH NIFAS MASIH KELUAR SETELAH 40 HARI

1 menit baca
DARAH NIFAS MASIH KELUAR SETELAH 40 HARI
DARAH NIFAS MASIH KELUAR SETELAH 40 HARI

Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahulloh
Apabila telah sempurna 40 hari dan darah masih keluar, maka dia harus mandi besar. Karena batasan maksimal darah nifas adalah 40 hari menurut pendapat yang benar.

Apabila telah sempurna 40 hari maka ia wajib mandi besar, shalat, puasa, dan halal bagi suaminya.

? Situs Resmi Syaikh bin Baz rahimahulloh

عليها إذا كملت الأربعين والدم باق أن تغتسل لأن نهاية النفاس أربعون على الصحيح، فإذا تم الأربعين فعليها أن تغتسل وتصلي وتصوم وتحل لزوجها

الموقع الرسمي لابن باز رحمه الله تعالى

•••┈••••○❁❁○••••┈•••
 WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • Al ‘allamah Al Albani rahimahullah berkata, “Sesungguhnya yang diperhitungkan bukanlah banyaknya ibadah namun ibadah yang berada di atas Sunnah...
  • Al-Hasan al-Bashri rahimahullah menyatakan, “إن العبد لا يزال بخير ما كان له واعظ من نفسه وكانت المحاسبة من همته.”...
  • Dzikir, atau mengingat Allah, adalah amalan penting dalam agama Islam. Dalam Islam, dzikir tidak hanya merupakan sebuah ibadah, namun...
  • Sufyan bin ‘Uyainah rahimahullah mengatakan, “من رأى أنه خير من غيره فقد استكبر.” “Siapa saja yang memandang dirinya lebih...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menyatakan, فالعمل الصالح في أيام عشر ذي الحجة ومِنْ ذلك الصوم أَحَب إلى...
  • Abu Sa’id Al-Khudri radhiyallahu’anhu mengatakan, “Cintailah orang-orang miskin karena sesungguhnya aku pernah mendengar Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam mengatakan...

Kirim Pertanyaan