Ucapan Selamat Ini Mendatangkan Murka Allah |
Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan,
وكثير ممن لا قدر للدين عنده يقع في ذلك ، ولا يدري قبح ما فعل ، فمن هنّأ عبداً بمعصية أو بدعة ، أو كفر فقد تعرض لمقت الله وسخطه
“Banyak orang yang kurang menghargai agama Islam terjatuh dalam hal tersebut (perbuatan mengucapkan selamat hari raya orang kafir). Orang-orang semacam ini tidak mengetahui betapa buruknya perbuatan mereka.
Oleh karena itu, barang siapa memberi ucapan selamat atas perbuatan maksiat, bid’ah, atau kekufuran, maka sungguh dia telah tertimpa kemurkaan Allah.”
[Ahkam Ahli adz-Dzimmah 1/441]