Tujuan Utama Ibadah Puasa

1 menit baca
Tujuan Utama Ibadah Puasa
Tujuan Utama Ibadah Puasa

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan,

اﻟﻠﻪ ﺗﻌﺎﻟﻰ ﺃﻣﺮ ﺑﺎﻟﺼﻴﺎﻡ ﻷﺟﻞ اﻟﺘﻘﻮﻯ ، ﻭﻗﺪ ﻗﺎﻝ – ﺻﻠﻰ اﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ – *«ﻣﻦ ﻟﻢ ﻳﺪﻉ ﻗﻮﻝ اﻟﺰﻭﺭ ﻭاﻟﻌﻤﻞ ﺑﻪ ﻓﻠﻴﺲ ﻟﻠﻪ ﺣﺎﺟﺔ ﻓﻲ ﺃﻥ ﻳﺪﻉ ﻃﻌﺎﻣﻪ ﻭﺷﺮاﺑﻪ»* ﻓﺈﺫا ﻟﻢ ﺗﺤﺼﻞ ﻟﻪ اﻟﺘﻘﻮﻯ ﻟﻢ ﻳﺤﺼﻞ ﻟﻪ ﻣﻘﺼﻮﺩ اﻟﺼﻮﻡ

“Allah Ta’ala memerintahkan puasa agar manusia bertakwa dan sungguh Nabi telah bersabda yang artinya, Siapa saja yang tidak meninggalkan ucapan dusta dan pengamalannya (ketika berpuasa), maka Allah tidak butuh perbuatannya meninggalkan makanan dan minumannya.’
Jika dia tidak bertakwa , berarti tidak terwujud maksud tujuan berpuasa.”

[Al-Mustadrak ala Majmu’Fatawa 3/173]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Dari Abdullah bin Umar radhiyallahu’anhuma bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, “التاجر الأمين الصدوق المسلم مع النبيين والصديقين...
  • Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah berkata, ومن الأمور النافعة : أن تعرف أن أذية الناس لك وخصوصاً في...
  • Dalam kehidupan ini, setiap individu menghadapi berbagai pilihan dan jalan yang dapat diambil. Namun, di tengah keragaman itu, ada...
  • Al-Hasan al-Bashri rahimahullah menyatakan, لأن أَقضِي حاجةَ أخٍ لي مُسلِم أَحَبُّ إليَّ مِن اعتِكاف سَنَة. “Aku menunaikan kebutuhan saudaraku...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, يجب أن يحرك لسانه ، بالذكر الواجب في الصلاة من القراءة ونحوها ،...
  • Ikhlas adalah salah satu syarat diterimanya ibadah. Cukup banyak landasan hukum yang menunjukkan hal ini di antaranya adalah firman...

Kirim Pertanyaan