Jangan Biarkan Anak Bebas Bermain Android

1 menit baca
Jangan Biarkan Anak Bebas Bermain Android
Jangan Biarkan Anak Bebas Bermain Android

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

أنصح الآباء والأولياء أن يتحسسوا وينظروا ببصر ثاقب: كيف تستعمل الشابة هذا الجوال، وكيف يستعمله الشاب؟ وقلت لكم: إن الله قد يبتلي العباد بتيسير أسباب المعاصي ليمتحنهم عز وجل

“Saya nasehatkan kepada para bapak dan wali agar mengawasi dan memperhatikan dengan teliti, bagaimana putra putri mereka menggunakan hp? Saya telah mengatakan kepada kalian bahwa sesungguhnya Allah Ta’ala terkadang menguji hamba-hamba-Nya dengan adanya kemudahan berbagai sebab untuk melakukan kemaksiatan agar Allah Ta’ala menguji mereka.”

[Silsilah Al-Liqaa as-Syahri 60]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam an-Nawawi rahimahullah berkata, اعلم أن أشرفَ أوقات الذكر في النهار الذكرُ بعد صلاة الصبح. “Ketahuilah bahwa waktu yang...
  • Al-Hasan al-Bashri rahimahullah mengatakan, “من علامة إعراض الله عز وجل عن العبد أن يجعل شغله فيما لا يعنيه.” “Di...
  • Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah menyatakan, “وكذالك إذا حرم عليهم أشياء حماية لهم وصناية وجعل لهم في المباح...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin rahimahulloh, Seseorang yang menurunkan pakaian, celana atau bajunya sampai di bawah kedua mata...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, “فَمَطَالِبُكَ بَلْ مَطَالِبُ الْخَلْقِ كُلِّهِمْ جَمِيعًا – لَدَيْهِ، وَهُوَ أَجْوَدُ الْأَجْوَدِينَ، وَأَكْرَمُ الْأَكْرَمِينَ، أَعْطَى عَبْدَهُ...
  • Al-Hafidz Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah menjelaskan, أهلُ العلمِ النّافِع كُلّما ازدَادُوا مِنَ هَذا العِلم ازدَادُوا للهِ تَواضعًا، وَخَشيةً “Pemilik...

Kirim Pertanyaan