Siksaan Pedih Bagi Penzina

1 menit baca
Siksaan Pedih Bagi Penzina
Siksaan Pedih Bagi Penzina

Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

“فإذا بقوم أشد شيء انتفاخًا وأنتنه ريحًا وأسوئه منظرًا، فقلت: من هؤلاء؟.”

“Maka tiba-tiba (aku melihat) sebuah kaum tubuhnya sangat besar menggelembung, baunya sangat busuk dan penampilannya sangat buruk. Aku pun bertanya kepada malaikat, ‘Siapakah mereka?’
Maka disampaikan kepadaku bahwa mereka adalah,
‘الزانون والزواني’
‘Para pezina laki-laki dan perempuan’.”

[Sunan an-Nasa’i al-Kubra dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih at-Targhib 2393]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Menurut pandangan ulama terkemuka, Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah, ada aspek penting dalam memberikan salam dan cara kita...
  • Membaca Al-Qur’an merupakan suatu ibadah yang sangat mulia dalam agama Islam. Namun, Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan bahwa ada...
  • Jam tangan adalah salah satu aksesori yang sangat umum digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Selain sebagai alat...
  • Imam Malik rahimahullah menyatakan, من أحبَّ أن تفتح له فرجة في قلبه وينجو من غمرات الموت وأهوال يوم القيامة...
  • Al’ Allamah Syaikh Shalih al Fauzan mengatakan, Menanamkan kebencian dan kedengkian pada hati-hati manusia terhadap pemerintah termasuk dari perbuatannya...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, “إعانة الفقراء بالإﻃ‍‍عام في ﺷ‍‍ﻬ‍‍ر ﺭ‍ﻣ‍‍ﻀ‍‍ﺎ‍ﻥ‍ ‍ﻫ‍‍ﻮ ﻣ‍‍ﻦ‍ ﺳ‍ﻨ‍‍ﻦ‍ الإسلام”. “Membantu orang-orang fakir...

Kirim Pertanyaan