Inilah Surga Dunia

1 menit baca
Inilah Surga Dunia
Inilah Surga Dunia

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata,

فالمؤمن المخلص لله من أطيب الناس عيشاً، وأنعمهم بالاً، وأشرحهم صدراً، وأسرّهم قلباً، وهذه جنة عاجلة قبل الجنة الآجلة

“Seorang mukmin yang ikhlas kepada Allah Ta’ala termasuk orang yang paling baik kehidupannya, paling nikmat pikirannya, lapang dadanya dan paling bahagia kalbunya. Inilah surga yang disegerakan (dunia) sebelum surga di akherat nanti.”

[Al-Jawabul Kafi 465]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Jam tangan adalah salah satu aksesori yang sangat umum digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Selain sebagai alat...
  • Syaikh Shalih bin Fauzan al Fauzan -semoga Allah menjaganya- menjelaskan bahwa nama atau label bukanlah ukuran kebenaran. Beliau menekankan...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, واللذة التي تبقى بعد الموت وتنفع في الآخرة ، هي لذة العلم بالله...
  • Perkembangan zaman yang semakin modern dan digitalisasi informasi membuat manusia tersibukkan dengan urusan duniawi, hingga Al-Qur’an pun terabaikan. Banyak...
  • Menyebarkan ilmu agama bukan hanya sekadar tugas biasa, melainkan sebuah jihad dalam menyebarkan agama Allah Subhanahu wa Ta’ala. Al-‘Allamah...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, ” الدعاء من أنفع الأدوية، وهو عدو البلاء، يدافعه ويعالجه، ويمنع نزوله، ويرفعه، أو...

Kirim Pertanyaan