Jangan Cela Orang Yang Bertaubat

1 menit baca
Jangan Cela Orang Yang Bertaubat
Jangan Cela Orang Yang Bertaubat

Asy-Syaikh Taqiyuddin rahimahullah menyatakan,

وَلَا يَـجُوزُ لَوْمُ التَّائِبِ بِاتِّفَاقِ النَّـاسِ وَإِذَا أَظْهَرَ التَّوْبَةَ أُظْهِرَ لَـهُ الْخَـيْـرُ.

“Tidak boleh mencela orang yang telah bertaubat berdasarkan kesepakatan ulama dan apabila dia telah memperlihatkan taubatnya, maka sikapilah dia dengan baik.””

✍️ Al-Adab asy-Syar’iyyah 1/128

#nasehat #taubat

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Dari ibunda kita Ummu Salamah radhiallahu ‘anha bahwasanya beliau berkata, «يا رسولَ اللهِ، ألَا تُعَلِّمُني دَعوةً أَدْعو بها لِنَفسي؟...
  • Al Hasan Al Bashri rahimahullah mengatakan, – قال الحَسَنُ البصريُّ: “كان الرجلُ يطلبُ العِلمَ، فلا يلبثُ أن يُرى ذلك...
  • Jam tangan adalah salah satu aksesori yang sangat umum digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Selain sebagai alat...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, إذا قوي يقينه وصبره هان عليه كل مشقة يتحملها في طلب الخير الدائم واللذة الدائمة...
  • ”Ibnul Mubarak rahimahullah berkata”, “Aku berkata kepada Sufyan At-tsauri rahimahullah. Betapa jauhnya abu Hanifah dari dosa ghibah, aku tidak...
  • “Berkata sebagian orang bijak:” “Sungguh aku heran dengan orang yang sedih karena berkurang hartanya namun dia tidak bersedih karena...

Kirim Pertanyaan