Karakteristik Kaum Khawarij

1 menit baca
Karakteristik Kaum Khawarij
Karakteristik Kaum Khawarij

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menegaskan,

الخوارج يُكفِّرون الخليفتين – عثمان وعلي – ومن تولاّهما، يُحِلُّون دماءَ أهل القبلة،
ويفعلون بأهلِ الإيمان فعلَ اليهود بالنبيين.

“Kaum Khawarij mengkafirkan dua Khalifah, yaitu Utsman dan Ali serta siapa saja yang memberikan loyalitas kepada keduanya, menghalalkan darahnya kaum muslimin dan menyikapi kaum mukminin sebagaimana sikap orang-orang Yahudi terhadap para nabi.”

[Jami’ al-Masail 5/37]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Umar bin Abdul Aziz rahimahulloh mengatakan : “Apabila engkau melihat ada sekelompok kaum yang membicarakan sebuah rahasia tentang agama...
  • Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu’anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, وإن أبغض الكلام إلى الله أن يقول...
  • Puasa merupakan ibadah yang dijalankan oleh umat Muslim di seluruh dunia sebagai bentuk ketaatan dan penghambaan kepada Allah Subhanahu...
  • Ali bin al-Madini mengatakan, يا أبا عبد الله توصيني بشيء “Wahai Abu Abdillah (kuniah imam Ahmad), kiranya anda berkenan...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah mengatakan, “واللهُ مِنْ حِكْمَتِهِ جَعْلُ بَيْتِهِ بِوَادٍ غَيْرِ ذِي زَرْعٍ لِئَلَّا يَكُونَ عِنْدَهُ مَا...
  • Menghadiri majelis taklim, sebuah kegiatan yang seringkali dianggap sepele, namun memiliki keutamaan yang besar dalam agama Islam. Syaikh Abdul...

Kirim Pertanyaan