Penyebab Sulit Fokus Dalam Shalat

1 menit baca
Penyebab Sulit Fokus Dalam Shalat
Penyebab Sulit Fokus Dalam Shalat

Ibnu Qudamah Al-Maqdisi rahimahullah menyatakan,

“فمتى رأيت قلبك لا يحضر فى الصلاة، فاعلم أن سببه ضعف الإيمان فاجتهد فى تقويته.”

“Kapan saja anda melihat kalbu anda tidak dapat hadir dalam salat, maka ketahuilah bahwa sebabnya adalah kelemahan iman.
Maka bersungguh-sungguh lah untuk menguatkan keimanan.”

Mukhtasor Minhajil Qashidin 1/21

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Dari Mahmud bin Labid radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam telah bersabda, إِنَّ أَخْوَفَ مَا أَخَافُ عَلَيْكُمْ...
  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah menyatakan, أربع تقوي البدن، أكل اللحم وشم الطيب، ولبس الكتان وكثرة الغسل من غير جماع “Ada...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah, seorang ulama terkenal yang hidup pada abad ke-13 adalah seorang imam sunni, cendekiawan, dan ahli...
  • Syaikh Muhammad bin Aman al-Jami rahimahullah menyatakan, العبد قد تصيبه المصائب وتتوالى عليه النكبات فيظن أن ذلك من كُرْه...
  • Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إنَّ اللهَ تعالى يَبتلِي العبدَ فيما أعطاهُ ، فإنْ رضِيَ بِما قسَمَ اللهَ...
  • Hatim al-Ashom rahimahullah menyatakan, “لا تخافن الفقر فإن الله خوفك بالنار ولم يخوفك بالفقر.” “Janganlah engkau takut kepada kemiskinan....

Kirim Pertanyaan