Perbedaan Jiwa Yang Mulia Dan Jiwa Yang Hina

1 menit baca
Perbedaan Jiwa Yang Mulia Dan Jiwa Yang Hina
Perbedaan Jiwa Yang Mulia Dan Jiwa Yang Hina

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata,

النفس الشريفة العَلِيَّة لا ترضى بالظلم ولا بالفواحش ولا بالسرقة والخيانة لأنها أكبر من ذلك وأَجَلُّ

والنفس المَهِينَة الحقيرة والخَسِيسَة بالضِّدِّ من ذلك، فكل نفس تَمِيل إلى ما يُناسِبها ويُشاكِلها.

“Jiwa yang mulia lagi tinggi tidak akan ridha dengan kezaliman, berbagai perkara yang keji, pencurian dan penghianatan karena jiwa mulia lebih agung dari itu semua.

Adapun jiwa yang rendah lagi hina bertolak belakang dengannya. Sehingga setiap jiwa akan condong kepada apa yang sesuai dan sejalan dengannya.”

[Al-Fawaid 1/177-178]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Bakr bin Abdillah al-Muzani rahimahullah menyatakan, رحم الله عبدًا رزقه الله قوة فأعمَل نفسه في طاعة الله عز وجل...
  • Salat Subuh adalah salah satu ibadah yang paling utama dalam agama Islam. Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam telah memberikan...
  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah pernah memberikan nasihat tentang pentingnya mengingat kematian. Dalam perkataannya yang ternukilkan di Manaqib asy-Syafi’i (2/295), beliau...
  • Sa’id bin Musayyib rahimahullah menyatakan, لَقَدْ بَلَغْتُ ثَمَانِينَ سَنَةً وَأَنَا أَخْوَفُ مَا أَخَافُ عَلَيَّ النِّسَاءُ». “Usiaku telah mencapai delapan...
  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah menyatakan, “آفة المتعلم الملل وقلة صبره على الدرس والنظر. المَلَولُ لايكون حافظا.” “Penyakitnya orang yang belajar...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan, فليس الشأن في الإتيان بالطاعة إنما الشأن في حفظها مما يبطلها “Bukanlah yang terpenting...

Kirim Pertanyaan