Sebentar Lagi Kamu Menyusul Mereka

1 menit baca
Sebentar Lagi Kamu Menyusul Mereka
Sebentar Lagi Kamu Menyusul Mereka

Ibnul Jauzi rahimahullah menyatakan,

” وأيُّ موعظةٍ أبلغُ مِن أن ترى ديار الأقران ، وأحوال الإخوان ، وقبور المحبُوبِين ؛ فتعلم أنّك بعد أيامٍ مثلهم ، ثم لا يقع انتباه حتّى ينتبه الغيرُ بك “.

“Dan nasihat apa lagi yang lebih mengena daripada engkau melihat rumah-rumah teman sebaya, keadaan para saudara dan kuburan orang-orang tercinta. Sementara engkau mengetahui bahwa sebentar lagi engkau akan seperti mereka. Kemudian tidak ada kesadaran pada dirimu, sampai orang lain tersadar dengan (kematian) yang menimpamu?!”

[Shaidul Khathir 1/108]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Ketika kita melakukan perjalanan hidup, seringkali kita merasa telah melewati banyak rintangan, tantangan, dan ujian. Namun, sebagaimana yang dikatakan...
  • Berkata Al Imam Ibnul Qoyyim rahimahullah, “Tidak ada sesuatu yang lebih buruk bagi seseorang dari terlalaikannya ia dari keutamaan-keutamaan...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, فيحرُم على الإنسان بأيِّ حَالٍ مِنَ الأحوالِ أن يأكلَ أو يشربَ بشِمالِهِ...
  • Al-Hafidz Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah menuturkan, وإنما ذل المؤمن آخر الزمان لغربته بين أهل الفساد من أهل الشبهات والشهوات...
  • Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah mengatakan, وأنتم لابد أن تحاسبوا على ما عملتم، وقد أقام الله عليكم ملائكة...
  • Lailatul Qadar, malam yang lebih baik dari seribu bulan, malam di mana turunnya Al-Quran dimulai. Setiap muslim pasti ingin...

Kirim Pertanyaan