Sibuk Dengan Dunia & Menjauh Dari Ilmu Agama Membuat Hati Menjadi Keras!

1 menit baca
Sibuk Dengan Dunia & Menjauh Dari Ilmu Agama Membuat Hati Menjadi Keras!
Sibuk Dengan Dunia & Menjauh Dari Ilmu Agama Membuat Hati Menjadi Keras!

Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin rahimahulloh mengatakan,

“Beberapa penyebab kerasnya kalbu adalah berpaling dari Allah azza wa jalla, jauh dari upaya untuk membaca Al Qur’an, tersibukkan dengan urusan dunia dan dunia menjadi keinginan terbesarnya sehingga tidak mementingkan urusan agama.”

? Fatawa Nur alad Darb 12/18

قال الشيخ العثيمين رحمه الله:

أسباب قسوة القلب الإعراض عن الله عز وجل والبعد عن تلاوة القرآن واشتغال الإنسان بالدنيا وأن تكون الدنيا أكبر همه فلا يهتم بأمور دينه.

(فتاوى نور على الدرب ج12ص18) ‎

#petuahulama #dunia #akhirat #hatikeras #utsaimin

•••┈••••○❁?❁○••••┈•••

✍?WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ?ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
?? Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • Di dalam ajaran Islam, kehidupan dunia diibaratkan sebagai ladang yang harus kita tanami dengan amal shalih. Setiap perbuatan baik...
  • Syaikh Muhammad bin Saleh Al-Utsaimin rahimahullah dengan tegas menyatakan bahwa orang berilmu adalah cahaya yang menerangi jalan bagi manusia....
  • Pendidikan anak adalah amanah besar yang diemban oleh orang tua dan pengajar. Setiap langkah dalam mendidik generasi ini akan...
  • Abdul A’la bin Abdillah asy-Syami rahimahullah menyatakan, “العمر ينقص والذنوب تزيد.” “Umur manusia semakin berkurang namun dosa-dosanya semakin bertambah.”...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin mengatakan, Berduaan dengan selain mahram sangatlah tidak aman. Walaupun katakanlah dia adalah orang...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, ‏‏حاجة العباد إلى العلم كحاجتهم إلى المطر ، ‏بل أعظم. وأنهم إذا فقدوا العلم...

Kirim Pertanyaan