Tiga Jenis Nikmat

1 menit baca
Tiga Jenis Nikmat
Tiga Jenis Nikmat

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menuturkan,

النعم ثلاث ‏نعمة حاصلة يعلم بها العبد ‏و نعمة منتظرة يرجوها ‏و نعمة و هو فيها لا يشعر بها

“Nikmat itu ada tiga, yaitu nikmat yang telah diperoleh dan seorang hamba menyadarinya, nikmat yang ditunggu-tunggu dan diharapkan olehnya serta nikmat yang ada pada dirinya namun dia tidak menyadarinya.”

Al-Fawaid 172

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Ibnu Abdil Barr rahimahullah berkisah bahwa ulama menyatakan, ‏ مَنْ أُعْجِبَ بِرَأْيِهِ ضَلَّ، وَمَنْ اسْتَغْنَى بِعَقْلِهِ زَلَّ وَمَنْ تَكَبَّرَ...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata, “وجوب التقوى في السر و العلن لقوله صلي الله عليه وسلم اتقوا...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata, “والنميمة من كبائر الذنوب، وهي سبب لعذاب القبر، ومن أسباب حرمان دخول...
  • Dalam upaya untuk menelusuri jalan hidup para Nabi dan Rasul, kita tidak bisa mengabaikan pentingnya mengutamakan tauhid dalam dakwah...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, ﻓﺤﻘﻴﻘﺔ اﻟﺘﻮﺑﺔ ﻫﻲ اﻟﻨﺪﻡ ﻋﻠﻰ ﻣﺎ ﺳﻠﻒ ﻣﻨﻪ ﻓﻲ اﻟﻤﺎﺿﻲ ﻭاﻹﻗﻼﻉ ﻋﻨﻪ ﻓﻲ اﻟﺤﺎﻝ...
  • Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, “اتق الله حيث ما كبت، وأتبع السيئة الحسنة تمحها  وخالق الناس بخلق حسن.”...

Kirim Pertanyaan