Umurmu Yang Sejati

1 menit baca
Umurmu Yang Sejati
Umurmu Yang Sejati

Yahya bin Dharis rahimahullah berkata bahwa disebutkan dalam satu ungkapan,

إنما لك من عمرك ما أطعت الله فيه ، فأما ما عصيته لا تعده عمرا .

“Sesungguhnya umurmu hanyalah yang engkau gunakan dalam ketaatan kepada Allah.
Adapun yang engkau gunakan dalam kemaksiatan kepada Allah, maka jangan anggap itu sebagai umurmu.”

Al-Mujalasah wa Jawahir al-Ilm 1/55

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan, ﺇﺣﺪاﺙ اﻟﺠﺰﻉ ﻭاﻟﻨﻴﺎﺣﺔ ﻟﻠﻤﺼﺎﺋﺐ اﻟﻘﺪﻳﻤﺔ ﻣﻦ ﺃﻋﻈﻢ ﻣﺎ ﺣﺮﻣﻪ اﻟﻠﻪ ﻭﺭﺳﻮﻟﻪ “Memunculkan keluh...
  • Ibnu Katsir rahimahullah menjelaskan dalam kitab “Al Bidayah wan Nihayah” tentang peristiwa yang terjadi di masa pemerintahan Khalifah Al...
  •   Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, العشق نوع من العذاب والعاقل لا يختار عذاب نفسه “Kasmaran adalah salah satu...
  • Dalam perjalanan hidup ini, kita sering diuji dengan berbagai macam cobaan, tantangan, dan kesulitan. Bagi orang yang berakal, mereka...
  • Imam an-Nawawi rahimahullah berkata, ينبغي لمن أراد النطق بكلمة أو كلام أن يتدبّره في نفسه قبل نطقه فإن ظهرت...
  • Al-Hafidz Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah menyatakan, “قد كان كثير من الصحابة يوتر من أول الليل منهم أبو بكر الصديق...

Kirim Pertanyaan