Sifat Ulama Akhirat

1 menit baca
Sifat Ulama Akhirat
Sifat Ulama Akhirat

Imam Ibnu Qudamah rahimahullah berkata,

“من صفات علماء الآخرة: أن يعلموا أن الدنيا حقيرة، وأن الآخرة شريفة. وأنهما كالضرتين، فهم يؤثرون الآخرة، ولا تخالف أفعالهم أقوالهم.”

“Termasuk sifat ulama akhirat adalah mereka menyadari bahwa dunia itu rendah dan akhirat itu mulia, dan sesungguhnya keduanya (dunia dan akhirat) seperti dua madu, mereka lebih memilih kehidupan akhirat, dan ucapan mereka tidak menyelisihi perbuatan mereka.”

[Mukhtashar Minhajil Qashidin 17]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Berkata As Syaikh Ibnul Utsaimin rahimahullah: “Sesungguhnya Allah Maha Mampu atas segala sesuatu. Lalat sebagaimana kalian ketahui hewan kecil...
  • Bulan Ramadhan, bulan penuh berkah dan kebaikan, menjadi momen yang sangat dinantikan oleh umat Islam di seluruh dunia. Selain...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahumullah berkata, “Tidak boleh seorangpun menyangka bahwa ia tidak butuh taubat kepada Allah, dan istighfar...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, اﻟﻠﻪ ﺗﻌﺎﻟﻰ ﺃﻣﺮ ﺑﺎﻟﺼﻴﺎﻡ ﻷﺟﻞ اﻟﺘﻘﻮﻯ ، ﻭﻗﺪ ﻗﺎﻝ – ﺻﻠﻰ اﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ...
  • Syaikh Abdullah bin Abdurrahman Alu Bassam rahimahullah mengatakan, علاج الشهوات القناعة باليسير والصبر والمعرفة يقينا بأن الله تعالى هو...
  • Dalam kitab Az-Zuhd karya Ibnu Abi Dunya, terdapat perumpamaan yang sangat menarik tentang dunia yang dikemukakan oleh Yunus bin...

Kirim Pertanyaan