Cinta Dan Benci Karena Allah

1 menit baca
Cinta Dan Benci Karena Allah
Cinta Dan Benci Karena Allah

Imam Sufyan ats-Tsauri rahimahullah menyatakan,

“إذا أحببت الرجل في الله ثم أحدث حدثًا في الإسلام فلم تبغضه عليه فإنك لم تحبه في الله.”

“Jika kamu (mengaku) mencintai seseorang karena Allah lantas orang tersebut membuat suatu perkara yang baru dalam Islam dan kamu tidak membencinya karena perbuatannya tersebut, maka sejatinya kamu tidaklah mencintainya karena Allah.”

📓 Hilyatul Auliya 7/34

#nasehat #benci

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Tatkala Zaid bin Tsabit radhiyallahu anhu meninggal, Ibnu Abbas radhiyallaahu ‘anhuma mengatakan, من سره أن ينظر كيف ذهاب العلم...
  • Bulan Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah dan rahmat dari Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Selain menjadi waktu yang tepat...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan, ﻭﻛﺜﻴﺮ ﻣﻦ اﻟﻤﻨﺘﺴﺒﻴﻦ ﺇﻟﻰ اﻟﻌﻠﻢ ﻳﺒﺘﻠﻰ ﺑﺎﻟﻜﺒﺮ، ﻛﻤﺎ ﻳﺒﺘﻠﻰ ﻛﺜﻴﺮ ﻣﻦ ﺃﻫﻞ اﻟﻌﺒﺎﺩﺓ...
  • Al ‘Allaamah an Najmi rahimahullah mengatakan, “Sesungguhnya seorang hamba adakalanya tertimpa musibah dan bencana pun datang silih berganti menimpanya,...
  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah menyatakan, ” من حضر مجلس العلم بلا محبَرة وورق، كان كمن حضر الطّاحون بغير قمح “...
  • Dalam kehidupan umat Islam, peran seorang ulama memiliki andil besar yang tak terbantahkan. Mereka bukan hanya menjadi sumber ilmu...

Kirim Pertanyaan