Bakti Besar Kepada Orang Tua

1 menit baca
Bakti Besar Kepada Orang Tua
Bakti Besar Kepada Orang Tua

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

إن من أبر البر بالوالدين أن يدعوهما إلى توحيد الله عز وجل، وإلى طاعته؛ فإن في ذلك إنقاذاً لهما من النار، وهو أبلغ من برهما بإعطاء المال

“Sungguh di antara kebaikan terbesar untuk orang tua adalah mengajak keduanya untuk mentauhidkan Allah Ta’ala dan taat kepada-Nya.

Itu adalah upaya untuk menyelamatkan kedua dari neraka dan ini lebih agung daripada berbakti kepada keduanya dengan memberikan harta.”

[Fatawa Nur alad Darb 303]

Abu Hanan Faozi

“Barang siapa yang keluar (rumah) untuk mencari ilmu maka dia termasuk orang yang berada di jalan Allah sampai dia pulang.” HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Al Imam Ibnul Qoyyim rahimahullah mengatakan : “Maka sesungguhnya dosa-dosa kemaksiatan tidaklah menempati suatu rumah kecuali pasti akan menghancurkannya....
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, كما ﺃﻥ اﻟﺒﺪﻥ ﺇﺫا ﻣﺮﺽ ﻟﻢ ﻳﻨﻔﻊ ﻓﻴﻪ اﻟﻄﻌﺎﻡ ﻭاﻟﺸﺮاﺏ ﻓﻜﺬﻟﻚ اﻟﻘﻠﺐ ﺇﺫا ﻣﺮﺽ...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, “كثرة الحلف بالله يدل على أنه ليس في قلب الحالف من تعظيم...
  • Al-Ustadz Ruwaifi bin Sulaimi, Lc حفظه الله تعالى Telah menjadi sunnatullah kalau kebanyakan manusia merupakan para penentang kebenaran. Maka...
  • Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah berkata, “طَلَبُ العِلْمِ الَّذِي يُزَحْزِحُ عَنْ النَّارِ وَ يُدْخِلُ الجَنَّةَ أُحَقُّ بِالحِرْصِ مِنْ...
  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahulloh, “Tentang hukum mengucapkan selamat tahun baru Hijriyah, maka aku tidak mengetahui sama sekali...

Kirim Pertanyaan