Waspadai Ahli Bid’ah Yang Berbicara Dengan Hadits |
Mufadhdal bin Muhalhal rahimahulloh mengatakan,
Kalau seandainya ada ahli bid’ah yang duduk bersamamu dan menyampaikan bid’ah kepadamu, maka engkau bisa mewaspadainya dan lari meninggalkannya.
Akan tetapi jika dia berbicara kepadamu dengan hadits-hadits nabi di permulaan majelisnya lalu dia memasukkan kebid’ahannya kepadamu, maka bisa jadi bid’ah tersebut menetap di dalam hatimu lalu kapan bid’ah itu bisa keluar dari hatimu?
✍️ (Al Ibaanah 2/444)
قال مفضل بن مهلهل:
لو كان صاحب البدعة إذا جلست إليه يحدثك ببدعته حذرته وفررت منه، ولكنه يحدثك بأحاديث السنّة في بدو مجلسه ثم يدخل عليـك بدعته فلعلها تلزم قلبك فمتى تخرج من قلبك.
[الإبانة (2/444)
#permatasalaf #ahlibidah #hadits #waspada
•••┈••••○❁❁○••••┈•••
WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung
?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2