Tanda Berpalingnya Allah Dari Hamba

1 menit baca
Tanda Berpalingnya Allah Dari Hamba
Tanda Berpalingnya Allah Dari Hamba

Al-Hasan al-Bashri rahimahullah mengatakan,

“من علامة إعراض الله عز وجل عن العبد أن يجعل شغله فيما لا يعنيه.”

“Di antara tanda berpalingnya Allah Azza wa Jalla dari seorang hamba adalah, Allah Ta’ala menjadikan kesibukan hamba tersebut pada perkara yang tidak bermanfaat baginya.”

[At-Tamhid lima fil Muwaththo’ minal Ma’ani 9/200]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Berkurban merupakan salah satu ibadah yang dilakukan oleh umat Muslim di seluruh dunia dan salah satu bagian dari pelaksanaan...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan, “كثير مِن الناس يصبرُ على مكابدة قيام الليل في الحَرِّ ، والبَرْدِ ، وعلى...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan “ما قال قوم من أهل الملل قولا في الله إلا وقول النصارى أقبح...
  • Ibnu Baththah al-Akbari rahimahullah, ” أَصْوَنَ النَّاسِ لِنَفْسِهِ، أَحْفَظُهُمْ لِلِسَانِهِ،وَأَشْغَلُهُمْ بِدِينِهِ ،وَأَتْرَكُهُمْ لِمَا لَا يَعْنِيهِ “. “Orang yang paling...
  • Berkurban adalah salah satu ibadah yang sangat dianjurkan dalam agama Islam. Setiap tahunnya, umat Muslim dari seluruh dunia melaksanakan...
  •   Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, يحرم ﺑﻴﻊ اﻟﻜﻠﺐ ، ﻭﺫﻟﻚ ﻳﺘﻨﺎﻭﻝ ﻛﻞ ﻛﻠﺐ ﺻﻐﻴﺮاً ﻛﺎﻥ ﺃﻭ ﻛﺒﻴﺮاً ﻟﻠﺼﻴﺪ...

Kirim Pertanyaan